Binrohtal Rutin Polda Kaltara Bentuk Karakter Anggota Polri Jadi Lebih Humanis

Bulungan – Guna pembinaan rohani personel, Polda Kaltara melaksanakan Binrohtal rutin bertempat di masjid Nur Aryyaguna bagi personel muslim dan gereja Oikumene Hosana bagi personel nasrani, Kamis (11/07/24)

Setiap selesai apel pagi seluruh Personel Polda Kaltara langsung melaksanakan Binrohtal di masjid dan gereja.

Dengan adanya Binrohtal rutin ini diharapkan dapat membentuk karakter personel Polda Kaltara yang lebih baik dan humanis dalam pelaksanaan tugas sebagai Pelindung, Pengayom dan Pelayan masyarakat.

Baca Juga :  Wakapolda Kaltara Pimpin Kegiatan Pakta Integritas dan Pengambilan Sumpah Penerimaan Bakomsus Polri 

Kegiatan Pembinaan Rohani dan Mental ini sebagai wadah untuk membentuk karakter personel Polda Kaltara untuk menjadi lebih Humanis dalam melayani masyarakat.

Sehingga citra Polri menjadi lebih baik dengan harapan dalam pelaksanaan tugas dapat dipertanggung jawabkan sesuai dengan tugasnya dan untuk memberikan siraman rohani dan moral setiap personel agar menjadi lebih baik serta menjadi alat control diri.

Baca Juga :  Kedermawanan Tanpa Batas: Bantuan Sosial Kapolda Kaltara di Panti Asuhan Karya Murni Menginspirasi

Selain untuk mendekatkan diri kepada Tuhan YME, personel juga dapat dilancarkan dalam segala tugas untuk menciptakan situasi Kamtibmas yang aman dan damai.(adv)

TS Poll - Loading poll ...
Coming Soon
Calon Pemimpin Kaltara 2024-2029 Pilihanmu
{{ row.Answer_Title }} {{row.tsp_result_percent}} % {{row.Answer_Votes}} {{row.Answer_Votes}} ( {{row.tsp_result_percent}} % ) {{ tsp_result_no }}
Baca Juga :  Wakapolda Kaltara Menghadiri Launching Gugus Tugas Polri, Dukung Program Ketahanan Pangan Nasional

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *