Sekda Lakukan Monev Sarana Prasarana di Kecamatan Segah

TANJUNG REDEB – Sekertaris Daerah (Sekda) Berau, Ir. Muhammad Gazali didampingi Asisten I Setda Berau, Ir. M Hendratno dan sejumlah Kepala Organisasi Perangkat Daerah serta Camat Segah, Noor Alam melakukan Monitoring dan Evaluasi (Monev) kegiatan sarana dan prasarana serta kegiatan Pemberdayaan Alokasi Dana Kampung Tahap I Tahun 2022 di sejumlah desa yang ada di Kecamatan Segah, pada Selasa (28/6/2022).

Turut membersamai pada agenda tersebut, Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Kampung (DPMK) Berau, Tentram Rahayu, Sekretaris Dinas Pendidikan (Disdik), Suprapto, dan perwakilan OPD lainnya.

Monitoring dan evaluasi yang dilaksanakan hingga Kamis (30/6) tersebut diawali di Kampung Pandan Sari, kemudian Bukit Makmur dan Gunung Sari, Kecamatan Segah di beberapa lokasi pada fasilitas kesehatan seperti Pustu dan pendidikan SD dan SMP, serta fasilitas air bersih berupa Pamsimas. (adv)

TS Poll - Loading poll ...
Coming Soon
Calon Pemimpin Kaltara 2024-2029 Pilihanmu
{{ row.Answer_Title }} {{row.tsp_result_percent}} % {{row.Answer_Votes}} {{row.Answer_Votes}} ( {{row.tsp_result_percent}} % ) {{ tsp_result_no }}

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *